Ringkasan Lowongan Kerja Sales Marketing
Pendidikan | D3, S1, SMA, SMK |
Gender | |
Status Kerja | Tetap |
Besaran Gaji | Negotiable |
Batas Lamaran | 2023-03-29 |
Lokasi Kerja | Bekasi |
PT. Sugi Harti Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak dibidang produksi Packaging, Fabrikasi & General Supplier. Saat ini kami sedang membutuhkan tenaga Sales & marketing yang kompeten dibidangnya dan bertugas melakukan penjualan produk terhadap customer.
Diutamakan yang memiliki pengalaman pengalaman dibidang Retail, Industri & Packaging.
Tanggung Jawab Pekerjaan :
– Melakukan penjualan sesuai dengan Target
– Melakukan Follow Up Client / Customer
– Mencari & menyiapkan Prospek Customer untuk perusahaan
– Melaporkan Aktifitas penjualan
– Membuat program pemasaran yang baik
– Menjaga hubungan yang baik dengan client atau customer
– Memastikan semua kegiatan sales yang berlangsung sudah memenuhi dengan kebijakan perusahaan
Keahlian :
> Memiliki keahlian berkomunikasi dengan baik,
> Aktif bersosialisasi & Mampu membangun Networking
> Dapat mengoperasikan Microsoft Office
Kualifikasi :
> Pria / Wanita
> Usia Maksimal 35 Tahun
> Pendidikan min. SMA/SMK Sederajat
> Pengalaman di bidang Packaging, Negosiasi & Networking
> Jujur, tanggung jawab, & terbiasa dengan Target,
> memiliki kendaraan bermotor, memiliki sim A & C
> Berpengalaman dalam pemasaran untuk bidang Retail, Industri & Packaging.
> Tertarik seputar dunia “Packaging Material”
Waktu Bekerja :
Tunjangan :
> Uang Makan
> Uang Transport (mengikuti ketentuan target penjualan)
> THR (untuk Min.1 tahun kerja)
> Isentif Bonus Target
Insentif :
> Bonus Target
↓
- Lowongan ini sifatnya gratis (tanpa biaya apapun)
- Mohon waspada apabila ada pihak yang mengatasnamakan perusahaan, dan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu tidak benar (Alias Palsu)
- Resiko ditanggung masing-masing, disini Admin hanya share lowongan dari sumber terpercaya